YAYASAN PENDIDIKAN BUDI UTOMO
SMA BUDI UTOMO
Status : Terakreditasi – A Nss. : 304 050 405 053
www.sma.ypbugama.org
Jl. Mashur Nurhasan Gadingmangu,Perak,Jombang,Jatim 61461 Telp. (0321) 860816
========================================================================================
SURAT EDARAN
Nomor : 548/SMA.BU/SE/V/2017 Kepada Yth :
Hal : Informasi Kegiatan Sekolah Bapak / Ibu / Orang Tua Wali
Di tempat
السّلام عليكم ورحمة الله وبركاته
Dengan Hormat,
Sehubungan dengan berakhirnya Kegiatan Sekolah Tahun Pelajaran 2016/2017 maka dengan ini kami bersyukur kepada Alloh, Bapak/Ibu/Orang Tua Wali atas partisipasi dan kerjasamanya yang baik selama ini.
Selanjutnya, untuk membantu kelancaran putra-putri Bpk/Ibu/Orang Tua Wali dalam mengikuti Kegiatan Sekolah Tahun Pelajaran 2017/2018, kami sampaikan hal-hal sebagai berikut :
A. Kegiatan Sekolah
- Libur akhir tahun pelajaran mulai tanggal 19 Juni s.d. 15 Juli 20
- Daftar awal tahun pelajaran tgl 17d. 19 Juli 2017, KBM dimulai tanggal 17 Juli 2017.
- KBM sesi pagi dimulai jam 07.00 d. 12.20 WIB dan siang hari jam 13.00 s.d. 17.20 WIB.
- Bagi siswa kelas XI & XII yang belum menyerahkan foto copy Ijazah, SKHU, NISN & Kartu Keluarga segera melengkapi sebagai syarat untuk mengikuti Ujian Nasional.
B. Biaya Sekolah bagi siswa yang naik kelas dari kelas X ke kelas XI dan kelas XI ke kelas XII
NB: Bagi siswa kelas XI Reguler yang pindah ke kelas XI Khusus, maka ditambah dengan biaya Sumbangan Komputer & DSP sebesar Rp. 2.500.000;
Untuk kenyamanan putra – putrinya dalam belajar, biaya sekolah tersebut di atas mohon dibayar pada saat awal KBM tahun pelajaran 2017/2018 tanggal 17 s.d. 19 Juli 2017, bisa melalui transfer ke Rekening Sekolah : a.n. SMA BUDI UTOMO. No. Rekening 1029747907. BRI Syariah KCP. Mojoagung, atau diangsur secara bertahap tiap bulan.
Mohon kepada Bapak/Ibu untuk menasihati putra/putrinya agar lebih giat dalam belajar, supaya menjadi teladan dan mendapat prestasi yang lebih baik, nilai standar kelulusan setiap tahun ditingkatkan untuk (teori dan praktik).
Demikian surat edaran ini disampaikan atas perhatianya kami ucapkan terima kasih.
والسّلام عليكم ورحمة الله وبركاته
Perak, 20 Mei 2017
Ketua YPBU Kepala Sekolah,
NURHADI Drs. H. BAMBANG WAHYUDI,M.Si
Nip. 19641223 199112 1 001
- Untuk informasi hubungi :
- Anton Abdul Rahman, S.Pd. HP/WA: 085 331 310 354
- Informasi bagian administrasi keuangan, HP/WA: 081 329 545 189 – 081 378 127 354 – 085 645 916